-->

News Info

JAGALAH EMPAT PERMATAMU

Mari jaga empat permata yang kita miliki agar tak terlepas.

Syekh Nawawi Al-Bantani dalam kitab Nashaihul 'ibad mengutip sebuah hadits tentang penjaga diri.

Rasulullah SAW bersabda: 

"Ada empat permata  dalam tubuh manusia yang dapat hilang karena empat hal. Empat permata tersebut adalah,akal, agama, sifat malu, dan amal shaleh. Marah dapat menghilangkan akal,iri dan dengki dapat menghilangkan agama, serakah dapat menghilangkan sifat malu dan menggunjing dapat menghilangkan amal shaleh."

Syekh Nawawi aAl-Bantani mendefinisikan akal sebagai permata ruhani

"Akal adalah permata ruhani ciptaan Allah SWT, yang berada dalam jasad manusia untuk mengetahui sesuatu yang hak dan batil."

Mari jaga empat permata yang kita miliki agar tak terlepas.

Syekh Nawawi Al-Bantani, kitab Nashaihul' ibad

Sumber: DAKWAH ISLAM

0 Response to "JAGALAH EMPAT PERMATAMU"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel